Entries by humas

Bagaimana Model Matematika Membantu Dokter Mendeteksi Penyakit Jantung?

Bandar Lampung (malahayati.ac.id) — International Professors Summit yang diselenggarakan Universitas Malahayati dalam rangka Dies Natalis ke-32 kembali menghadirkan pemateri internasional dengan kepakaran lintas disiplin. Salah satu materi disampaikan oleh Prof. Norsarahaida Amin dari Universiti Teknologi Malaysia (UTM) Johor, yang membahas peran medical mathematics dalam mendukung inovasi klinis, khususnya pada penilaian risiko Penyakit Jantung Koroner (Coronary […]

Matematika sebagai Fondasi AI, Prof. Noribah Md Arifin Sampaikan Gagasan di International Professor Summit

BandarLampung (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati kembali menggelar forum ilmiah berskala internasional melalui kegiatan International Professors Summit yang diselenggarakan pada Rabu, 7 Januari 2026, bertempat di Gedung Graha Bintang Universitas Malahayati. Kegiatan ini mengusung tema “National Numeracy Crisis: The Strategic Role of Mathematics Education, from School to Higher Education.” Forum ini menjadi ruang akademik strategis untuk membahas […]

Nak Ngebangun Ngutang, Dak Senang Tendang

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Lampung – MEMBACA berita awal tahun 2026 pada media ini yang digawangi oleh Herman Batin Mangku (HBM) memunculkan banyak pertanyaan di kepala: Pemprov Lampung ingin ngutang Rp1 triliun buat bangun jalan dan Pemkot Bandarlampung lengserkan pejabat yang baru setahun definitif. What is it? Uji kito, ado apo Wak?  Pertanyaan ini muncul […]

UNMAL Perkuat Karakter Religius Mahasiswa melalui Workshop PPAI Green Dormitory

BandarLampung (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati (UNMAL) melalui Program Pembinaan Agama Islam (PPAI) Green Dormitory sukses menyelenggarakan Workshop PPAI sekaligus pendistribusian sertifikat pada Selasa, 6 Januari 2026. Kegiatan ini menjadi wujud komitmen Universitas Malahayati dalam memperkuat fondasi moral, etika, dan karakter religius mahasiswa sebagai bagian dari visi kampus berbasis etika religius. Workshop PPAI dirancang sebagai program pembinaan […]

SEBUAH DIALOG TENTANG CINTA DAN KEPULANGAN

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Lampung – Di dalam satu lingkaran jamaah tasauf, lampu-lampu temaram menyinari wajah-wajah yang tenang. Dzikir baru saja usai, menyisakan keheningan yang lembut. Dua orang sufi duduk berhadapan, sementara jamaah lain menyimak dalam diam. “Saat dzikir tadi,” ujar salah seorang sufi perlahan, “aku merasakan seakan jarak antara hidup dan mati […]

Kemendikdasmen Apresiasi International Professors Summit Universitas Malahayati

BandarLampung (malahayati.ac.id): Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), Arif Jamali, S.Pd., M.Pd., menyampaikan sambutan sekaligus pemaparan materi pada kegiatan International Professors Summit 2026 yang diselenggarakan Universitas Malahayati, Rabu (7/1/2026), di Gedung Graha Bintang Universitas Malahayati. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Dies Natalis ke-32 Universitas Malahayati dan dihadiri oleh Rektor Universitas Malahayati Dr. H. Muhammad Kadafi, […]

International Professors Summit 2026 Resmi Dibuka oleh Rektor Universitas Malahayati

BandarLampung (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati secara resmi menyelenggarakan International Professors Summit 2026 dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-32 Universitas Malahayati, yang berlangsung pada Rabu, 7 Januari 2026, bertempat di Gedung Graha Bintang Universitas Malahayati. Kegiatan ilmiah berskala internasional ini dibuka langsung oleh Rektor Universitas Malahayati, Dr. H. Muhammad Kadafi, SH., MH. International Professors Summit tahun ini […]

Universitas Malahayati Matangkan Pra-Persiapan International Professors Summit dalam Rangka Dies Natalis ke-32

BandarLampung (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati terus mematangkan berbagai persiapan menjelang pelaksanaan International Professors Summit yang akan digelar pada 7–8 Januari 2026 di Gedung Graha Bintang Universitas Malahayati, sebagai bagian dari rangkaian Dies Natalis ke-32 Universitas Malahayati. Kegiatan berskala internasional ini mengusung tema “The National Numeracy Crisis: The Strategic Role of Mathematics Educators from Schools to Universities”, yang […]

Kebahagiaan Sebagai Jejak Kemanusiaan

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Lampung – Senja turun perlahan di halaman posko relawan. Beberapa kardus bantuan masih tersisa. Rani duduk di tangga, mengelap keringat, sementara Bima menyeduh teh hangat dari termos. “Capek?” tanya Bima sambil menyerahkan gelas. “Lumayan,” jawab Rani sambil tersenyum. “Tapi entah kenapa rasanya ringan.” Bima mengangguk. “Aku juga sering begitu. […]

TAHUN BARU ITU PUNYA SIAPA ?

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Lampung – Di suatu perempatan jalan dua orang sedang berbicara; “Bang, hari sudah ganti tahun lagi,” kata pengamen itu sambil menggesek senar gitarnya pelan, suaranya kalah oleh bising kendaraan. Pengemis tua di sebelahnya tersenyum tipis seraya menjawab: “Iya, tapi perut kita tetap sama. Lapar tak kenal kalender.” Pengamen berhenti […]