Entries by Raden Mas Agung Suryokusumo

ICESH 2025 Jadi Forum Internasional Strategis Bahas Interseksi Ekonomi dan Hukum Lingkungan

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati kembali mengukuhkan kiprahnya di panggung akademik internasional dengan menggelar The 2nd International Conference on Economy, Social, and Humanity (ICESH) 2025, yang berlangsung selama dua hari pada 28–29 Juli 2025 di Gedung Graha Bintang Universitas Malahayati. Konferensi bergengsi ini mengangkat tema besar “Sustainable Development Goals: The Intersection of Economic Policies and Environmental […]

Dosen Universitas Malahayati, Rissa Afni Martinouva Resmi Sandang Gelar Doktor

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Kabar membanggakan datang dari Universitas Malahayati. Dosen sekaligus Ketua Program Studi Ilmu Hukum, Dr. Rissa Afni Martinouva, S.H., M.H., resmi menyandang gelar doktor dari Program Studi Doktor Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Lampung. Sidang terbuka promosi doktor dilaksanakan pada Jumat, 18 Juli 2025. Dalam sidang terbuka tersebut, Dr. Rissa berhasil mempertahankan disertasinya yang […]

Rektor Universitas Malahayati Resmi Membuka The 2nd International Conference on Economy, Social, and Humanities (ICESH 2025)

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Universitas Malahayati kembali meneguhkan komitmennya sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan kolaborasi internasional dengan menyelenggarakan The 2nd International Conference on Economy, Social, and Humanities (ICESH 2025). Konferensi berlangsung secara during dan luring bertempat di Gedung Graha Bintang ini resmi dibuka oleh Rektor Universitas Malahayati, Dr. Muhammad Kadafi, SH., MH., di hadapan ratusan akademisi […]

Ironi Dunia

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Bandar Lampung – Hari-hari ini dunia maya dihebohkan berita seorang tanpa bukti sedikit pun melakukan kejahatan, namun divonis oleh hakim dalam sidang pengadilan dengan jumlah waktu tahun tertentu dan denda tertentu. Alasan yang dijadikan dasar putusan adalah memperkaya pihak ketiga, dan menjalankan paham filosofi tertentu. Sementara filosofi itu sedang […]

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Malahayati Gelar Yudisium Magister, Strata I, dan Profesi, Siapkan Lulusan Kompeten, Berintegritas, dan Siap Mengabdi

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Suasana haru dan penuh semangat memenuhi Ruang Pascasarjana Kesehatan Masyarakat, Gedung Rektorat Universitas Malahayati, saat Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK) menggelar acara Yudisium bagi program Magister, Strata I (S1), dan Profesi. Acara ini mengangkat tema “Menjadi Insan Kesehatan yang Kompeten, Berintegritas, dan Siap Mengabdi” sebagai bentuk komitmen institusi dalam mencetak tenaga kesehatan yang unggul […]

Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Gelar Penyuluhan dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Hari Keluarga Nasional ke-32

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Dalam rangka memperingati Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-32, Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati turut ambil bagian dalam kegiatan sosial yang diselenggarakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Lampung. Bertempat di kantor BKKBN di Jl. Abdi Negara No. 3, Teluk Betung Utara, kegiatan ini menghadirkan penyuluhan kesehatan serta pemeriksaan gula darah dan […]

Merawat Guru

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Bandar Lampung – Saat menghadiri undangan para siswa yang empat puluh lima tahun lalu masih menggunakan pakaian seragam putih biru dan putih abu-abu, serta masih sangat aktif, bahkan terkadang melampaui batas. Kini mereka sudah berusia di atas enampuluh tahun, bahkan sudah pada pensiun. Tetapi mereka tetap amat sangat menghormati […]

Ketika Pemimpin Terjebak Data

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Bandar Lampung – Pemimpin tertinggi negeri ini saat bicara kemiskinan dan pengangguran sangat berapi-api, karena mendapat laporan data dari lembaga bawahannya semua dalam kondisi “baik-baik saja”. Beliau tidak salah karena selama ini ukuran itu menjadi semacam “dewa keberhasilan” dari suatu pekerjaan. Sebab, di era digitalisasi dan big data, statistik […]

FK Universitas Malahayati Tawarkan Kesempatan Emas Jadi Dokter! Asrama Gratis, Biaya Terjangkau, Akreditasi Baik Sekali!

BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Buat kamu yang punya cita-cita menjadi dokter, this is your sign! Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati masih membuka pendaftaran mahasiswa baru, dan ini adalah kesempatan yang tidak boleh kamu lewatkan! Dengan fasilitas lengkap, sistem pembelajaran berbasis kompetensi, serta dukungan akademik yang kuat, FK Universitas Malahayati siap mengantarkan kamu menuju impian menjadi dokter profesional dan […]

Sekolah “Abu-Abu” : Negeri Bukan, Swasta Tidak

Oleh: Sudjarwo Guru Besar Universitas Malahayati Bandar Lampung – Akhir-akhir ini marak pejabat aktif yang sedang berkuasa, ingin meninggalkan legacy dengan membuat sekolah, dari tingkat pendidikan usia dini sampai sekolah lanjutan atas, bahkan ada yang sampai perguruan tinggi. Tentu saja alasannya beragam. Hal ini menimbulkan sejuta tanya, sebenarnya sekolah itu swasta atau negeri. Untuk itu, […]