Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati Kunjungi Panti Asuhan Afifa Afwa untuk Tingkatkan Kepedulian Sosial dan Edukasi Lingkungan
BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id): Dalam upaya memperkuat nilai-nilai kepedulian sosial dan keagamaan, Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati mengadakan kunjungan yang penuh makna ke Panti Asuhan Afifa Afwa yang terletak di Kecamatan Kemiling, Bandarlampung. Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 10 Januari ini melibatkan 20 mahasiswa dari Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati dan 20 anak-anak panti asuhan, serta […]
Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati Kunjungi SMA Negeri 2 Natar, Edukasi Siswa Tentang Pentingnya Menjaga dan Melestarikan Lingkungan
LAMPUNG SELATAN (malahayati.ac.id): Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati melakukan kunjungan yang penuh makna ke SMA Negeri 2 Natar, Lampung Selatan, dalam rangka mengenalkan dunia kampus dan pentingnya pelestarian lingkungan kepada para siswa. Sebanyak 20 mahasiswa dari Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan (HMTL) Universitas Malahayati hadir untuk memberikan edukasi langsung kepada sekitar 90 siswa/i dari berbagai […]