Vivit Millani Putri, Raih Putri Lampung Best Social Media 2022
BANDARLAMPUNG (malahayati.ac.id) : Selamat kepada Vivit Millani Putri (18380124) Mahasiswa Program Studi S1 Farmasi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Malahayati yang berhasil mendapatkan Top 10 Putri Lampung 2022, Putri Lampung Best Social Media yang diselanggarakan oleh Putra Putri Lampung (ddibawah naungan Dinas Pariwisata Provinsi Lampung), Bandarlampung 20 Maret 2022. (***)humasmalahayatinews
Wah selamat untuk kak Vivit Millani Putri yang berhasil mendapatkan Top 10 Putri Lampung 2022 semoga daoat menginspirasi bagi lainnya