Dwi Marlina Syukri, Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Tampil Menginspirasi di 6th International Conference on Traditional Medicine di India
Nashik, India (malahayati.ac.id): Dunia akademik Indonesia kembali mencatat prestasi gemilang melalui kehadiran Dwi Marlina Syukri, S.Si., M.BSc., PhD., seorang dosen Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati, yang kembali diundang untuk berbicara di ajang internasional yang bergengsi, 6th International Conference on Traditional Medicine yang diselenggarakan di SMBT, Nashik, India. Ini merupakan kali kesepuluh bagi Dwi Marlina Syukri tampil […]